Jelang Hari Bhayangkara ke 78, Polres Tasik Kota Gelar Kegiatan Ketahanan Pangan di Bungursari

    Jelang Hari Bhayangkara ke 78, Polres Tasik Kota Gelar Kegiatan Ketahanan Pangan di Bungursari

    Jelang Hari Bhayangkara ke 78, Polres Tasik Kota Gelar Kegiatan Ketahanan Pangan di Bungursari

    Polres Tasik Kota – Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP Joko Sulistiono, S.H., S.I.K., M.H., melaksanakan kegiatan Ketahanan Pangan di Kp. Gandok Kel. Bungursari, Kota Tasikmalaya pada Kamis (27/06/2024).

    Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP Joko Sulistiono mengatakan, kegiatan ini Mendukung Ketahanan Pangan sebagai implementasi pelaksanaan tugas Kepolisian dalam mendukung stabilitas perekonomian bangsa sesuai dengan tema HUT Bhayangkara "Polri Presisi mendukung percepatan transformasi ekonomi yang inklusif dan berkelanjutan menuju Indonesia Emas."
     
    “Kegiatan Ketahanan Pangan ini sebagai bentuk dukungan Polres Tasikmalaya Kota pada program dalam menyambut HUT Bhayangkara ke-78 tahun 2024, ” kata Kapolres.

    Kapolres menambahkan, selain mendukung ketahanan pangan. Kegiatan ini juga bertujuan untuk melestarikan lingkungan dan mendukung stabilitas perekonomian dalam menjaga keseimbangan ekosistem. ungkapnya

    Kapolres juga menambahkan, tujuan pelaksanaan kegiatan ketahanan pangan adalah untuk meningkatkan konsumsi pangan yang beragam, seimbang dan bermutu dan berbasis pada potensi sumber daya. Maka dari itu agar terselenggaranya ketahanan pangan diperlukan adanya ketersediaan pangan, akses pangan dan pemanfaatan pangan.

    "Selaku Pimpinan Harapan saya, dengan adanya bentuk kepedulian yang sudah kita tunjukkan merupakan Langkah untk mengawal dan mendukung program ini kiranya dapat memberikan dampak poditif bagi masyarakat di Kota Tasikmalaya."pungkasnya

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Dukung Penghijauan, Polres Tasik Kota Melaksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Hari Bhayangkara ke 78, Polres Tasik...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Tinjau Pelaksanaan Misa Malam Natal di Gereja Katedral
    Panglima TNI dan Kapolri Tinjau Kesiapan Pelabuhan Merak dalam Menyambut Nataru 2025
    Jelang Ibadah Malam Natal, Menko Polkam-Kapolri Tinjau Gereja GKI Samanhudi dan Gereja Immanuel
    Misa Malam Natal Menkopolkam-Kapolri Sambangi Gereja Katedral Jakarta
    Kapolda Jatim Bersama Jajaran Forkopimda Kunjungi Sejumlah Gereja Pastikan Natal Aman dan Kondusif

    Ikuti Kami